Program ini dirancang untuk mengembangkan kemampuan individu dalam membujuk, mempengaruhi, memahami dan mengkomunikasikan informasi, ide-ide dan pendapat dalam berbagai konteks. Program ini juga menawarkan partisipan untuk mengembangkan ketrampilan dalam kelompok yaitu untuk berdiskusi, interaksi dan kerja sama tim.